Tag - stunting

Kemenpppa, kesetaraan gender, perempuan, stunting,

Kick Off Meeting Pancasila Dalam Tindakan “Gerakan Semesta Berencana Mencegah Stunting, Kekerasan Seksual pada Anak dan Perempuan, Kekerasan Dalam Rumah Tangga, serta Mengantisipasi Bencana”

Stunting merupakan persoalan serius yang menjadi perhatian utama dunia termasuk di Indonesia. Kondisi ini terjadi karena kurangnya asupan gizi dan nutrisi yang kurang mencukupi kebutuhan anak, pola asuh yang salah akibat kurangnya pengetahuan dan edukasi bagi ibu hamil dan ibu menyusui, buruknya sanitasi lingkungan tempat tinggal seperti kurangnya sarana air bersih dan tidak tersedianya sarana...

pelatihan fasilitator, kemenpppa, sumatera utara

PELATIHAN FASILITATOR SIAP SEHAT DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING DI SUMATERA UTARA

Kab. Simalungun, 23 Oktober 2022 – Upaya penurunan kasus stunting di Indonesia telah menunjukkan hasil yang positif. Laporan Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) 2021, angka stunting nasional mengalami penurunan sebesar 1,6% per tahun dari 27,7% pada 2019 menjadi 24,4% pada tahun 2021. Sementara itu, di tingkat provinsi, angka prevalensi stunting di Sumatera Utara lebih tinggi...