IPTEK

Mesin Pencari Ramah Anak, Cukupkah?

Sebetulnya, keriuhan tentang kiddle.co, sebuah mesin pencari yang digadang-gadang lebih ramah anak-anak, sudah lama dibicarakan. Ketika baru diluncurkan 2016 lalu, Kiddle sudah menjadi kontroversi. Belakangan, broadcast di group-group sosial media kembali menjadi viral dengan informasi yang kurang lebih mengandung pesan yang sama. Kabar viral terdahulu menyampaikan bahwa kiddle adalah alternatif mesin pencari yang ramah anak dan...

Internet di Tangan Ibu Bagai Belati Bermata Dua

Perkembangan teknologi informasi pada masa kini memungkinkan kita mengerjakan banyak hal hanya dari rumah. Transfer dari rekening pribadi ke rekening lain bisa dilakukan hanya dari smartphone. Tak hanya ke rekening pribadi, tetapi juga ke rekening pembayaran elektronik di e-commerce. Dengan ponsel, kita bisa memilih barang belanjaan, membayar, sampai menerima barang tersebut tanpa beranjak dari rumah. Di...

Sumur-Kasur-Dapur: Stigma atau Paradigma?

Dewasa ini, perempuan Indonesia sudah banyak yang menduduki posisi penting–dari kepala divisi sampai komisaris di berbagai perusahaan multinasional, hingga jabatan pemerintahan seperti bupati, walikota, menteri, hingga presiden. Namun, di berbagai situasi masih sering kita jumpai wanita Indonesia dicap dengan patron sosial kuno sumur, kasur, dapur–stigma yang kemudian dijadikan dalih bahwa perempuan tidak memerlukan pendidikan tinggi. Pada...

Refleksi Perempuan 2016, Menjaga Kebhinekaan dan Perdamaian

Tahun berganti, namun bagaimana perkembangan kebijakan perempuan selama tahun 2016 dan apa harapannya pada tahun 2017? Selasa, 24 Januari 2016 lalu, Koalisi Perempuan Indonesia (KPI), mendiskusikan refleksi 2016 serta catatan awal tahun 2017. Belum telat rasanya bila masih mengangkat tema tersebut dalam tulisan. Diskusi yang berjudul ‘Menjaga Kebhinekaan, Demokrasi dan Perdamaian Tantangan Serius Bagi Indonesia...

5 Cara Menjaga Akun Media Sosial agar Aman dari Stalking HRD

Sudah bijakkah kamu dalam memakai media sosial? Tahukah bahwa konten dalam akun media sosial dapat mempengaruhi proses pencarian kerja? Mau tahu sebesar apa pengaruh yang ditimbulkan oleh akun media sosial terhadap jati dirimu? Menurut Wikipedia, media sosial adalah sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliput blog, jejaring sosial,...

Tips Mengelola Facebook Fanpage agar Menarik

Media sosial menjadi ‘peralatan tempur’ para pelaku bisnis masa kini. Membuat akun di media sosial sangatlah mudah. Media sosial yang pada umumnya dimiliki hampir oleh para pelaku bisnis adalah Facebook Fanpage. Bagaimana mengelola media ini agar menarik dan berdampak positif bagi bisnis Anda? Di dalam Facebok Fanpage tersebut kita dapat memperbarui status, menambahkan foto, share video,...

Panduan Belanja Aman di Instagram

Ruang Instagram kini ibarat mall, ada banyak toko online yang memajang beragam kebutuhan kita. Dari keperluan sandang, papan, sampai dengan pangan. Berbelanja kini semudah membalikan telapak tangan. Modalnya sebuah kartu ATM, smartphone, dan kuota internet. Para perempuan yang sibuk mengurus anak-anak hingga tak sempat ke luar rumah dan berbelanja langsung sekarang bisa bernapas lega. Yang diperlukan...

Tips Memakai Internet agar Terhindar dari “Berita Sampah”

Saat ini kita begitu mudah mendapatkan informasi, berita secara online, dengan memakai internet. Dari beragam berita yang tersebar, tak sedikit “berita sampah” yang belum terverifikasi kebenarannya ikut beredar. Bagaimana cara menangkal berita sampah itu agar tak menyesatkan kita dan keluarga, maupun orang-orang terdekat? Menurut data Lembaga Riset Pasar E-Marketer, tahun 2014 pengguna internet di Indonesia mencapai...

Ketahanan Pangan Lokal Wajib Dimulai dari Rumah. Caranya?

Hingga saat ini, beberapa bahan makanan utama masyarakat Indonesia masih diimpor dari luar. Padahal, kita sebagai ibu bisa berperan aktif menjaga ketahanan pangan lokal. Bagaimana caranya? Total nilai impor 8 komoditas pangan menurut data Badan Pusat Statistik Januari-Agustus 2015 mencapai US$ 3,5 miliar, atau sekarang sekitar Rp 51 triliun. Meningkatnya impor bahan makanan pokok seperti gula,...

Mengenali Ancaman “Si CeCe” pada Hidup Kita

Oleh : Mariana Lusia Resubun Tentu kamu pernah mengalami hal ini, cuaca panas terik tiba-tiba berubah jadi hujan deras bercampur petir menggelegar. Itulah salah satu wujud ancaman “Si CeCe”. Apa itu? Yuk, simak di sini penjelasannya. Pernahkah kamu menonton film Hollywood berjudul The Book Of Eli (2010)? Sebuah film yang diperankan dengan apik oleh Denzel Washington dan...